RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)
Nama Guru : Sitti Hajar, S.Pd
Email : sityhajar376@gmail.com
Satuan Pendidikan : MIN 1 Bolmong Selatan
Kelas /Semester : 2 / 2 (dua )
Tema 8 : Keselamatan di Rumah dan di Perjalanan
Subtema 1 : Aturan keselamatan di rumah
A. TUJUAN PEMBELAJARAN
- Dengan mengamati jarum jam, siswa dapat membaca waktu yang ditunjukkan oleh jam dengan menggunakan satuan waktu (jam dan menit) dengan bahasa yang santun.
- Dengan penugasan, siswa dapat memahami penerapan jadwwal kegiatan harian yang berkaitan dengan waktu dengan teliti.
- Dengan membaca materi, siswa dapat memahami aturan sarapan pgai di rumah.
B. KEGIATAN PEMBELAJARAN
Kegiatan Pendahuluan
- Peserta didik bersama orang tua dapat melakukan doa bersama untuk memulai pelajaran di rumah.
- Dengan bantuan orang tua, siswa dapat mengingat kembali kegiatan-kegiatan apa saja yang dilakukan sehari-hari.
Kegiatan Inti
- Guru membagikan file E-Book Siswa sebagai bahan bacaan siswa.
- Guru membagikan vidio pembelajaran tentang kegiatan sehari-hari kepada siswa melalui roomchat via whatshap.
- Dengan bantuan orang tua, siswa membaca materi halaman 3 – 5 pada E-Book siswa yang telah dibagikan oleh guru
- Setelah memahami materi, siswa harus menyelesaikan tugas pada E-Book siswa halaman 4 – 5 lalu mengirimkan foto hasil pekerjaan kepada guru via whatsapp
- Dengan dampingan orang tua, siswa dapat mengamati vidio pembelajaran dengan seksama
- Setelah mengamati vidio, siswa dibantu oleh orang tua untuk membuat jadwal kegiatannya selama berada dirumah.
- Dengan bantuan orang tua, siswa membuat vidio untuk mempresentasikan hasil pekerjaannya, lalu dikirimkan kepada guru via whatsapp
Kegiatan Penutup
- Melalui voice note, siswa dapat menyebutkan kembali aturan-aturan ketika sarapan pagi di rumah
- Guru memberikan penguatan dan kesimpulan melalui voice note.
C. PENILAIAN
1. | Pengetahuan | : Penilaian tertulis berdasarkan foto tugas yang telah dikirimkan via whatsapp |
2. | Sikap | : Keaktifan siswa dalam kegiatan belajar |
3. | Keterampilan | : Kreativitas siswa dalam mempresentasikan pekerjaan merereka |
MENGETAHUI KEPALA MADRASAH
SANAWIYA GOBEL, S.Ag
NIP.197011182002122003
Tolondadu, April 2020
GURU KELAS II
SITTI HAJAR, S.Pd
NIP.199512142019032020
0 Komentar